- Proses/Aplication merupakan layer yang berfungsi sebagai perantara interaksi antara pengguna dengan sistem jaringan. Layer ini mempunyai fungsi sama seperti layer Aplication, Presentation dan Session pada layer network model OSI.
- Host to host merupakan lapisan ini berfungsi sebagai pengatur alur data diantara terminal sehingga kesalahan atau kerugian pada saat transmisi dapat diminimalisir. Host to host mempunyai fungsi yang sama seperti layer transpot pada layer network model OSI.
- Internet merupakan layer yang berfungsi sama seperti lapisan network pada model OSI. Pada layer ini terjadi pengiriman data dalam jaringan dengan skala yang lebih luas yaitu internet.
- Network Access merupakan layer yang berfungsi untuk mentransmisikan data melalui jaringan tunggal. lapisan ini mempunyai fungsi yang sama seperti lapisan Data link dan physical pada model OSI. Pada lapisan ini data dari lapisan internet akan dtransmisikan ke alamat tujuan.
Sunday, August 19, 2012
Layer TCP IP
Dalam jaringan komputer ada 2 buah model referensi jaringan yang sering dipakai yaitu network layer model OSI dan layer TCP IP. Melanjutkan artikel sebelumnya tentang Network layer model OSI, kali ini saya akan berbagi tentang layer TCP IP. Berbeda dengan model OSI, layer pada TCP IP terbagi menjadi 4 lapis (layer). Keempat layer tersebut meliputi:
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment